UNIB Hasilkan Paten kedua
Universitas Bengkulu memperoleh terbit Paten kedua dengan judul “Proses Pembuatan Tablet Eferfesen sebagai Antioksidan dari Ekstrak Metanol Solanum muricatum Aiton” yang diraih oleh DEVI RATNAWATI, S.Pd., M.Si. dan Dr. Dra. ENI WIDIYATI, M.S. yang merupakan dosen Program Studi Kimia Fakultas MIPA Universitas Bengkulu.
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM UNIB) mengucapkan selamat dan sukses atas keberhasilannya telah meraih terbit Paten.
LPPM – EC